Archive for September 2014
Saat Getar Cinta Menyapa Jews
Fragmen 1
Ikhwan–akhwat aktivis dakwah, demikian orang lebih sering menyebutnya. Keduanya tampak terlihat sibuk. Mereka berdua menghabiskan hampir setiap waktu mereka di luar rumah. Di ruang kuliah, di masjid kampus, di rumah kontrakan yang jadi markas.